Ribuan Warga Muhammadiyah Padati Alun-Alun, Berikut Pesan Pj Bupati Banjarnegara Selengkapnya

- 11 September 2022, 15:35 WIB
Ribuan warga Muhammadiyah di Banjarnegara antusias ikuti jalan sehat pada Minggu 11 September 2022
Ribuan warga Muhammadiyah di Banjarnegara antusias ikuti jalan sehat pada Minggu 11 September 2022 /doc. Humas Pemkab Banjarnegara

“Apresiasi yang tinggi kami sampaikan kepada Muhammadiyah Banjarnegara yang selalu berperan serta aktif dalam menyebarkan syiar Islam yang rahmatan lil ‘alamin,” ujarnya.

Pihaknya berharap, Muhammadiyah selalu menjadi bagian dalam menghadirkan toleransi, kebersamaan dan kedamaian di tengah masyarakat.


Baca Juga: Pemkab Banjarnegara Targetkan Perolehan Bulan Dana PMI Sebesar 1 Miliar, Berikut Selengkapnya

“Muhammadiyah sebagai gerakan Islam, senantiasa bermanfaat untuk umat dan menghadirkan kedamaian antar umat beragama,” lanjutnya.

Selain itu, Pj Bupati Banjarnegara Tri Harso Widirahmanto juga berharap adanya perbedaan bukan untuk saling menjatuhkan, melainkan sebagai modal untuk mempererat persatuan dan kesatuan bangsa.***

Halaman:

Editor: M. Alwan Rifai


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x