Kecamatan Batur Banjarnegara Genjot Percepatan ODF dan Penurunan Stunting, Menuju Kecamatan Sehat 2023

- 8 Februari 2023, 12:05 WIB
Peserta lokakarya mini triwulan pertama lintas sektoral di aula UPTD Puskesmas Batur 2 pada Selasa 7 Februari 2023
Peserta lokakarya mini triwulan pertama lintas sektoral di aula UPTD Puskesmas Batur 2 pada Selasa 7 Februari 2023 /doc. Camat Batur

Baca Juga: Pemkab Banjarnegara Genjot Percepatan Penanganan Kemiskinan Ektrem

Selain itu petugas Puskesmas menjelaskan bagaimana pentingnya dukungan lintas sektor dalam mewujudkan kecamatan sehat.

Pada momentum tersebut juga dilakukan sosialisasi terkait program kerja tahun 2023 dan peran lintas sektoral apa saja yang diharapkan dapat membantu mensukseskan program-program tersebut.

Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain unsur Forkompincam, Tim Pendamping Dinas Kesehatan, Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan, Kepala KUA, Kepala KBPP, Kepala SMP dan SMA, Kepala Desa beserta Ketua Tim Penggerak PKK Desa dan Perwakilan dari Dinas terkait di wilayah Kecamatan Batur. ***


Halaman:

Editor: M. Alwan Rifai


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x