Sebelas Event Unggulan Jawa Tengah 2022, Salah Satunya Dieng Culture Festival

- 12 Mei 2022, 07:51 WIB
Ritual Potong Rambut Gimbal Anak Dieng / jatengprov.go.id
Ritual Potong Rambut Gimbal Anak Dieng / jatengprov.go.id /

BANJARNEGARAKU - Pemerintah Provinsi Jawa Tengah kembali meluncurkan kalender wisata tahun 2022.

Dari 197 event yang terhimpun sampai dengan akhir tahun 2021, ada 11 event unggulan yang diusulkan dalam kalender Wisata Nasional Kemenparekraf RI.

Event-event unggulan tersebut tidak hanya digelar oleh pemerintah daerah, melainkan juga komunitas atau institusi budaya dan lainnya.

Baca Juga: Tangkal Penyakit Mulut dan Kuku, Pemprov Jateng Bentuk Unit Reaksi Cepat PMK

Artikel kali ini membahas Sebelas Event Unggulan Jawa Tengah 2022, berikut ulasan selengkapnya sebagaimana dilansir banjarnegaraku.com dari akun instagram visitjawatengah.

Ini dia 11 event unggulan Jawa Tengah tahun 2022 :

Solo Menari (29 April 2022) - Kota Surakarta

Pagelaran yang diselenggarakan untuk memeriahkan Hari Tari Dunia yang jatuh pada tanggal 29 April 2022. Acara ini menampilkan tari tradisi Jawa yang memiliki keunikan, penuh dengan filosofi, dan adiluhung.

Baca Juga: Keutamaan, Adab dan Ketentuan Menurut Islam dengan Adanya Fenomena Urbanisasi Seiring Arus Balik

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Instagram @visitjawatengah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x