Sukses Ujian PJOK! Contoh Soal Penilaian Akhir Semester Kelas 5 SD MI , Manfaat Latihan Senam Lantai

- 11 Mei 2022, 19:45 WIB
Sukses Ujian PJOK! Contoh Soal Penilaian Akhir Semester Kelas 5 SD MI , Manfaat Latihan Senam Lantai
Sukses Ujian PJOK! Contoh Soal Penilaian Akhir Semester Kelas 5 SD MI , Manfaat Latihan Senam Lantai /Nowo Sarwidi/Banjarnegaraku/

Soal UAS PAS Kelas 5 SD MI

1. Sebutkan manfaat latihan senam lantai!

Jawaban dan Pembahasan : Manfaat latihan senam lantai adalah sebagai berikut

- Manfaat fisik.

Baca Juga: Sepuluh Malaikat Allah , Kunci Jawaban Ayo Berlatih PAI Kelas 4 SD MI Halaman 78

Manfaat fisik latihan senam lantai yaitu bertujuan untuk mengembangkan komponen fisik dan kemampuan gerak, sehingga akan meningkatkan kekuatan otot, power, kelentukan, koordinasi, kelincahan, dan keseimbangan tubuh.

- Manfaat mental dan sosial

Manfaat mental dan sosial yang dimaksud adalah ketika melakukan gerakan senam lantai harus mampu menggunakan kemampuan berpikirnya secara kreatif melalui pemecahan masalah-masalah gerak. Sehingga kemampuan mentalnya juga akan semakin berkembang.

Demikian kunci jawaban contoh soal PAS UAS PJOK kelas 5 SD MI tentang manfaat latihan senam lantai.

Adik- adik itulah materi yang dipelajari pada pelajaran 6, kombinasi pola gerak dominan pada senam ketangkasan menggunakan alat yang bersumber dari buku Aktif Berolahraga PJOK Kelas 5 SD MI Kemendikbud Edisi Revisi 2019. Selamat belajar dan rajinlah terus berolahraga.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Buku Aktif Berolahraga PJOK Kelas 5 SD/MI Edisi Revisi 2019


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x