Kunci Jawaban Latihan Soal Kelas 3 SD MI Tema 7 Mata Pelajaran SBdP, Pola Irama

- 14 Mei 2022, 10:30 WIB
Kunci Jawaban Latihan Soal Kelas 3 SD MI Tema 7 Mata Pelajaran SBdP, Pola Irama
Kunci Jawaban Latihan Soal Kelas 3 SD MI Tema 7 Mata Pelajaran SBdP, Pola Irama /Arini Diyah Utami/ Banjarnegaraku/

Latihan soal SBdP pola irama

1. Ketika kita menyanyikan sebuah lagu bisa diiringi variasi pola irama lagu. Variasi pola irama lagu kepramukaan biasanya menggunakan gerakan …

2. Tujuan variasi pola irama lagu adalah ….

Jawaban:

1. tepuk tangan

2. agar lagu menjadi lebih menarik, agar lebih semangat dalam menyanyikan lagu

Baca Juga: Jadwal Nonton Bioskop di Banjarnegara, Sabtu 14 Mei 2022, Ada KKN di Desa Penari Uncut, Doctor Strange

Adik adik, itulah contoh latihan soal kelas 3 SD MI tema 8 mata pelajaran SBdP, pola irama. Selamat belajar!

Kunci jawaban latihan soal kelas 3 SD MI tema 8 mata pelajaran SBdP, pola irama adalah materi yang bersumber dari Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018.

Disclaimer:
1. Konten ini hanya sebagai referensi orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, sebaiknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku Tematik Kelas 3 SD MI Kemendikbud 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x