Kalimat Pendukung Tiap Paragraf dari Teks 'Hemat Energi Hemat Biaya', Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 9

- 17 Mei 2022, 14:00 WIB
Kalimat pendukung tiap paragraf dari teks Hemat Energi Hemat Biaya kelas 4 SD MI Tema 9, bersumber pada Buku Tematik Tema 9 Kelas 4
Kalimat pendukung tiap paragraf dari teks Hemat Energi Hemat Biaya kelas 4 SD MI Tema 9, bersumber pada Buku Tematik Tema 9 Kelas 4 /Kemendikbud/

Keberadaan listrik juga memakan biaya yang sangat tinggi.

Kalimat pendukung:

a. Kita harus membayar biaya pemasangan listrik di rumah dan harus membayar biaya penggunaan setiap bulannya.
b. Semakin boros menggunakan listrik maka akan semakin besar pula beban biaya yang harus dibayar.

5. Paragraf 5

Ide pokok:

Mulai sekarang dan seterusnya marilah kita berhemat listrik.

Kalimat pendukung:

a. Tidak menyalakan lampu pada siang hari.
b. Menyalakan lampu hanya jika diperlukan.
c. Lampu dinyalakan maksimal 10 jam setiap hari.
d. Mematikan peralatan elektronik jika tidak digunakan.
e. Menggunakan listrik seoptimal mungkin.

Baca Juga: Kurikulum Merdeka! Kunci Jawaban Kelas 4 IPAS Halaman 16 17 20 dan 21 Topik C: Perkembangbiakan Tumbuhan

Adik adik kelas 4, itulah pembahasan dan kunci jawaban kalimat pendukung tiap paragraf dari teks Hemat Energi Hemat Biaya pada Buku Kurikulum Merdeka kelas 4 SD MI Tema 9, bersumber pada Buku Tematik Tema 9 Kelas 4 SD MI Kemendikbud. Semangat belajar!

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x