Soal UAS, UKK dan PAT Bahasa Indonesia Tema 8 kelas 2 SD MI Semester 2 Disertai Kunci Jawaban

- 28 Juni 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi Belajar. Inilah soal UAS PAS Bahasa Indonesia Kelas 4  SD semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan singkat yang bisa dijadikan referensi.
Ilustrasi Belajar. Inilah soal UAS PAS Bahasa Indonesia Kelas 4  SD semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan singkat yang bisa dijadikan referensi. /Buku Kemendikbud/

Jika ditulis kembali dengan memperhatikan huruf kapital dan tanda titik yang benar adalah ....

a. Ibu berpesan agar Udin membeli jagung bakar Pak M. Bayu.
b. Ibu berpesan agar Udin membeli jagung bakar Pak M Bayu.
c. Ibu berpesan agar udin membeli jagung bakar Pak M. Bayu.

Jawaban: a

Penjelasan:
Huruf kapital digunakan pada awal kalimat dan nama orang.
Tanda titik digunakan di setiap akhir kalimat.
Tanda titik juga digunakan pada akhir singkatan nama orang.

4. Siapa namamu
Tanda baca akhir kalimat diatas yang tepat adalah ....

a. titik
b. tanya
c. koma

Jawaban: b

Penjelasan:
Siapa namamu? Merupakan kalimat tanya. Kalimat tanya menggunakan tanda tanya (?).

5. Jumlah pengunjung museum bulan Januari ada 1500 orang
Jika ditulis kembali dengan memperhatikan tanda titik yang benar adalah ....

a. Jumlah pengunjung museum bulan Januari ada 1500 orang.
b. Jumlah pengunjung museum bulan Januari ada 1.500 orang.
c. Jumlah pengunjung museum bulan Januari ada 15.00 orang.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x