Ketua Tim Ahli Cagar Budaya Banjarnegara Mengaku Gamang dengan Dapobup, Kerja Jadi Lambat

- 21 Mei 2024, 14:45 WIB
TCAB bersama perwakilan PT KAI meninjau Stasiun Banjarnegara +291 pada 26 Januari 2024
TCAB bersama perwakilan PT KAI meninjau Stasiun Banjarnegara +291 pada 26 Januari 2024 /Brave/TCAB

BANJARNEGARAKU.COM - Tim Ahli Cagar Budaya (TACB) Banjarnegara didorong untuk segera melakukan penetapan Cagar Budaya di Banjarnegara. 

Hal ini dikemukakan oleh Yelly Harmoko dari Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Dinparbud) kabupaten Banjarnegara. Yelly adalah Kepala Bidang Kebudayaan. 

Dinparbud memanggil TACB ke aula Dinparbud Banjarnegara pada Jumat 17 Mei 2024 untuk menanyakan proses verifikasi objek yang diduga sebagai Cagar Budaya. 

Baca Juga: 5 Ide Jualan Kuliner Modalnya Sedikit Untung Banyak, Pelanggan Senang Uang pun Datang....

Penetapan sebuah objek menjadi Cagar Budaya merupakan usaha untuk perlindungan dari kepunahan. 

Yelly menekankan, utamanya objek bangunan sangat rawan terhadap kerusakan dan pembongkaran.

“Kami memohon TACB bergerak cepat karena kita berkejaran dengan waktu. Kami berharap tahun ini ada banyak Cagar Budaya yang ditetapkan. Kami akan mengawalnya untuk maju ke Bupati. Adapun untuk register di Data Pokok Kebudayaan (Dapobud), nanti bisa sambil jalan. Yang penting ada payung hukum dahulu terhadap Cagar Budaya yang ada,” ujar Yelly.

Baca Juga: Lengkap & Terbaru! Contoh Soal IPAS Lingkungan Jadi Rusak Kelas 5 Persiapan PAT Sumatif 2024 Kurikulum Merdeka

Heni Purwono, ketua TACB menyatakan gamang dengan penetapan Dapobud. 

Halaman:

Editor: Aris BRAVE

Sumber: Disparbud Banjarnegara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah