Membuat Dimsum Shumai Ayam-Udang yang Menggugah Selera!

- 12 Juni 2024, 11:45 WIB
Resep Dimsum Shumai Ayam Udang
Resep Dimsum Shumai Ayam Udang /@dapurmamaDeFa


BANJARNEGARAKU.COM
- Dimsum merupakan salah satu hidangan populer dalam masakan Tiongkok yang dikenal dengan citarasa yang lezat dan tekstur yang lembut.

Salah satu variasi yang sangat disukai adalah Shumai, juga dikenal sebagai Siomay.

Berbeda dengan Siomay Bandung yang memiliki bahan dasar tepung dan ikan serta disajikan dengan saus kacang, Shumai memiliki ciri khasnya sendiri yang menggugah selera.

Baca Juga: Penyebab Siklus Menstruasi Tidak Teratur: Mengapa Hal Ini Terjadi dan Bagaimana Mengatasinya

Apa itu Shumai?

Shumai adalah jenis dimsum yang memiliki arti "makanan kecil" atau "makanan ringan" dalam bahasa Tionghoa.

Hidangan ini biasanya dimasak dengan cara dikukus dan disajikan dengan saus sambal dimsum yang khas.

Meskipun bahan utamanya berbeda dengan Siomay Bandung, Shumai memiliki daya tarik tersendiri yang membuatnya populer di berbagai belahan dunia.

Dilansir dari Cookpad@dapurmamaDeFa, berikut resep dimsum (siomay) ayam-udang

Bahan-bahan:

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Cookpad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah