Punya Yamaha Nmax Turbo 2024, Selain Turbonya Bukan Kaleng-Kaleng, Ayang Juga Bakal Semakin Sayang

- 14 Juni 2024, 21:15 WIB
Yamaha Nmax Turbo vs. Honda PCX 160: Adu Performa dan Fitur Skuter Matic, Mana Juaranya?
Yamaha Nmax Turbo vs. Honda PCX 160: Adu Performa dan Fitur Skuter Matic, Mana Juaranya? /Kolase Honda x Yamaha

5. Lampu LED dengan dual projector memberikan tampilan modern dan pencahayaan optimal.

6. Kursi yang nyaman serta desain bodi aerodinamis menambah estetika dan kenyamanan berkendara.

Baca Juga: Dharma Wanita di Banyumas Gelar Lomba Memasak, Ajak Ibu untuk Kreatif

7. Mesin Yamaha Nmax Turbo 2024 155cc

8. Dengan teknologi Blue Core dan Variable Valve Actuation (VVA) menghasilkan daya maksimum 11.3 kW pada 8000 rpm dan torsi puncak 14.2 Nm pada 6500 rpm.

9. Mesin ini memberikan performa yang kuat dan efisien.

10. Fitur Y-Shift dan YECVT: Yamaha Nmax Turbo 2024 dilengkapi sistem Y-Shift yang menawarkan tiga mode akselerasi: low, medium, dan high. Teknologi YECVT menggantikan CVT konvensional, memberikan transmisi yang halus dan responsif. Kedua fitur ini meningkatkan performa dan pengalaman berkendara.

11. Fitur keselamatan: Dual Channel ABS dan Traction Control System (TCS) memastikan kontrol maksimal.

12. Suspensi belakang dengan sub-tank, ban tubeless lebar, dan lampu LED meningkatkan kenyamanan dan keamanan.

13. Layar TFT dengan konektivitas Y-Connect, electric power outlet, bagasi 25 liter, Smart Key System, serta Stop & Start System (SSS) menambah kepraktisan dan efisiensi bahan bakar.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: yamaha.motor.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah