Soal Pretest PPG 2022 Berdasarkan Kisi-kisi Seleksi Akademik PPG 2022, Indikator 23, 24, dan 25

- 14 April 2022, 19:56 WIB
Soal Pretest PPG 2022 Berdasarkan Kisi-kisi Seleksi Akademik PPG 2022, Indikator 23, 24, dan 25
Soal Pretest PPG 2022 Berdasarkan Kisi-kisi Seleksi Akademik PPG 2022, Indikator 23, 24, dan 25 /Teguh/Banjarnegaraku/

BANJARNEGARAKU - Calon peserta PPG 2022, berikut artikel prediksi soal Pretest PPG 2022 Indikator 23, 24, dan 25.

Sekarang kita akan mempelajari prediksi soal Pretest PPG 2022 indikator 23. Disajikan data tentang kasus terjadinya bencana alam dipermukaan bumi, peserta dapat menganalisis proses alam Endogen atau Eksogen keterkaitan dengan bencana alam tersebut.

Indikator 24. Disajikan kasus tentang kependudukan di wilayah Indonesia, peserta dapat menganalisis persebaran penduduk Indonesia.

Baca Juga: Soal Pretest PPG Materi Bilangan Berdasarkan Kisi-kisi Seleksi Akademik PPG Daljab, Disertai Kunci Jawaban

Indikator 25. Disajikan data tentang permasalahan kependudukan di wilayah Indonesia, peserta dapat mengevaluasi kualitas penduduk Indonesia.

Prediksi soal Pretest PPG 2022 indikator 23, 24, dan 25 akan dipandu oleh Evi Rovikoh, S. Pd Guru SDN 5 Gombong Berdasarkan Kisi-kisi Seleksi Akademik PPG 2022.

Capaian Perumusan Mata Kegiatan (CMPK): Menguasai ruang lingkup materi manusia, tempat, dan lingkungan serta aplikasinya dalam pembelajaran di SD.

Materi atau topik: manusia, tempat dan Lingkungan.

Sub materi atau sub topik: proses pembentukan muka bumi (Proses Alam Endogen dan Proses alam Eksogen)/Kependudukan (Dinamika kependudukan, Persebaran Penduduk, komposisi penduduk, pertumbuhan dan kualitas penduduk, keragaman).

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x