Properti Tari, Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban SBdP Kelas 5 SD MI Tema 4

- 6 Oktober 2022, 20:15 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Kelas 5  SD MI Tema 4
Ilustrasi Kunci Jawaban Kelas 5 SD MI Tema 4 /Arini Diyah Utami/ banjarnegaraku.com/

Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!

1. Apa yang dimaksud dengan properti tari?

Jawaban: Properti tari adalah segala kelengkapan dan peralatan yang digunakan untuk melakukan gerak tari dalam penampilan atau peragaan karya tari.

2. Apa saja bahan untuk membuat properti tari?

Jawaban: Properti dapat terbuat dari kain, kayu, besi, plastik, tembaga, atau kulit. Properti ada juga yang merupakan bagian dari busana dan asesoris, seperti selendang, panah, dan keris.

Baca Juga: Kopi Berkhasiat untuk Kesehatan, Rahasianya pada Cara Menyeduhnya, Simak Penjelasannya

Adik adik, itulah contoh kumpulan soal dan kunci jawaban SBdP kelas 5 SD MI, properti tari. Selamat belajar!

Kumpulan soal dan kunci jawaban SbdP kelas 5 SD MI properti tari adalah materi yang bersumber dari Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018.

Disclaimer:
1. Konten ini hanya sebagai referensi orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, sebaiknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

Halaman:

Editor: Nowo Sarwidi, S.Pd

Sumber: Buku Tematik Kelas 5 SD/MI Kemendikbud Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x