Tahukah Kamu? Minum Teh Setiap Hari Bisa Kurangi Resiko Diabetes Tipe 2, Ini Penjelasannya...

- 18 Oktober 2023, 10:05 WIB
Ilustrasi manfaat minum teh. Tahukah Kamu? Minum Teh Setiap Hari Bisa Kurangi Resiko Diabetes Tipe 2, Ini Penjelasannya...
Ilustrasi manfaat minum teh. Tahukah Kamu? Minum Teh Setiap Hari Bisa Kurangi Resiko Diabetes Tipe 2, Ini Penjelasannya... /Ahmed Aqtai/Pexels

"Telah dilaporkan dalam beberapa penelitian selama beberapa tahun terakhir, namun mekanisme yang mendasari manfaat ini masih belum jelas," ujarnya.

"Temuan kami mengisyaratkan efek perlindungan dari kebiasaan minum teh terhadap pengelolaan gula darah melalui peningkatan ekskresi glukosa dalam urin, peningkatan resistensi insulin sehingga kontrol gula darah lebih baik. Manfaat ini paling terasa di antara peminum teh hitam setiap hari," imbuhnya.

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban IPA SMP MTs Kelas 9 Perbedaan DNA dan RNA

Sebagai informasi, temuan ini dipresentasikan pada pertemuan tahunan Asosiasi Eropa untuk Studi Diabetes di Hamburg, Jerman.

Demikianlah informasi Minum Teh Setiap Hari Bisa Kurangi Resiko Diabetes Tipe 2. Semoga bermanfaat***

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah