Google Family Link Bisa Jadi Aplikasi Kontrol HP Anak. Berikut Penjelasan Lengkapnya

- 16 Maret 2024, 03:00 WIB
Google Family Link Bisa Jadi Aplikasi Kontrol HP Anak. Berikut Penjelasan Lengkapnya
Google Family Link Bisa Jadi Aplikasi Kontrol HP Anak. Berikut Penjelasan Lengkapnya /Yulisfia Pebrilian/

BANJARNEGARAKU.COM – Google Family Link merupakan aplikasi yang disediakan oleh Google. Tersedia 2 (dua) pilihan aplikasi yang berbeda sesuai dengan kebutuhan.

2 (dua) pilihan aplikasi Google Family Link ini yaitu untuk orang tua untuk di instal di gawai orang tua. Serta Google Family Link untuk anak-anak dan remaja untuk di install di gawai anak anak.

Dari informasi yang tersedia di halaman google play Google Family Link, aplikasi kontrol orang tua Family Link tersedia secara gratis. Dengan aplikasi ini memungkinkan orang tua menetapkan aturan dasar penggunaan perangkat digital dari jarak jauh.

Baca Juga: Dengan Aplikasi Ini Kamu Bisa Pantau Pasangan, Berikut Cara Menggunakannya

Tujuan dari aplikasi ini antara lain untuk membantu memandu anak saat belajar, bermain, dan menjelajah secara online. Karena di era revolusi industri 4.0 hampir semua kegiatan tergantung dengan teknologi.

Mulai dari urusan makan tinggal pencet gawai hingga Untuk urusan jemput anak juga lewat gawai. Untuk hiburan bagi anak-anak dan orang tuanya juga lewat gawai. 

Sekarang yang ketergantungan dengan gawai tidak hanya orang dewasa. Ternyata anak-anak sejak kecil sudah terbiasa membawa gawai baik untuk hiburan maupun untuk keperluan sehari-hari.

Namun, penggunaan gawai yang berlebihan serta tanpa pengawasan orang tua juga sangat berbahaya. Karena, banyak aplikasi serta tayangan yang tidak cocok di akses oleh anak-anak.

Maka dari itu, perlu adanya pembatasan dan pengawasan yang ketat oleh orang tua. Agar penggunaan gawai bagi anak-anak tetap terkontrol dan bermanfaat ke hal yang positif.

Keuntungan Menggunakan Aplikasi Google Family Link

Berikut ini keuntungan yang akan didapatkan jika menggunakan aplikasi Google Family Link.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: families.google


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x