Bisnis Bitcoin: Apa yang Harus Anda Ketahui Sebelum Terjun ke Dunia Kripto

- 28 April 2024, 14:30 WIB
Ilustrasi - Bisnis Bitcoin: Apa yang Harus Anda Ketahui Sebelum Terjun ke Dunia Kripto
Ilustrasi - Bisnis Bitcoin: Apa yang Harus Anda Ketahui Sebelum Terjun ke Dunia Kripto /Worldspectrum


BANJARNEGARAKU.COM - Bisnis kripto atau bisnis bitcoin telah menjadi perbincangan hangat dalam beberapa tahun terakhir.

Namun, masih banyak orang yang belum sepenuhnya memahami konsep dan mekanisme di baliknya.

Artikel ini akan membahas secara rinci apa sebenarnya bisnis kripto, bagaimana cara kerjanya, dan risiko apa yang terkait dengannya.

Baca Juga: 10 Cara Jadi Conten Creator di CapCut, Hasilkan Uang hingga Jutaan Rupiah

Apa Itu Bisnis Kripto?

Bisnis kripto, atau yang sering kali disebut sebagai bisnis bitcoin, adalah kegiatan memperjualbelikan aset mata uang digital di pasar cryptocurrency dengan tujuan untuk memperoleh keuntungan.

Saat ini, cryptocurrency dianggap sebagai aset yang cocok untuk diperdagangkan karena nilai fluktuasinya yang sangat tinggi.

Sebagai contoh, pada hari ini, harga konversi 1 Bitcoin (BTC) ke Rupiah Indonesia (IDR) adalah Rp1.036.722.494 menurut data dari Coingecko.

Baca Juga: Gembol Cuan dari CapCut Aplikasi Penghasil Saldo DANA , Banyak Cara dan Pilihan

Cara Kerja Bisnis Kripto

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: CoinGecko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x