Contoh Soal Essay IPA SMP MTs Kelas 8 Materi Tekanan dilengkapi Pembahasan

- 29 Mei 2023, 10:52 WIB
ilustrasi Soal: Contoh Soal Essay IPA SMP MTs Kelas 8 Materi Tekanan dilengkapi Pembahasan
ilustrasi Soal: Contoh Soal Essay IPA SMP MTs Kelas 8 Materi Tekanan dilengkapi Pembahasan /Pixabay

Luas permukaan (Ab)=lebar (l) × tinggi (t)=0,08 × 0,03= 0,0024 m2

Luas permukaan (Ac)=panjang (p) × lebar (l)=0,12 × 0,08 = 0,0096 m2

Secara matematis, tekanan pada zat padat dapat dirumuskan: p = F / A

Tekanan yang dihasilkan balok saat berada pada posisi (a):

Pa = F / Aa = 30 N / 0,0036 m2 = 8333,3 N/m2

Baca Juga: FIFA Matchday 2023 Laga Timnas Indonesia Vs Argentina, Marc Klok Sambut dengan Antusias...

Jadi, tekanan yang dihasilkan balok saat berada pada posisi (a) sebesar = 8333,3 N/m2
Tekanan yang dihasilkan balok saat berada pada posisi (b):

Pb = F / Ab = 30 N / 0,0024 m2 = 12500 N/m2

Jadi, tekanan yang dihasilkan balok saat berada pada posisi (a) sebesar = 12500 N/m2
Tekanan yang dihasilkan balok saat berada pada posisi (c):

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x