Panwaslu Kecamatan Purwareja Klampok Lakukan Pengawasan Rekapitulasi Perhitungan Suara Pemilu 2024

- 18 Februari 2024, 18:32 WIB
Panwaslu Kecamatan Purwareja Klampok Lakukan Pengawasan Rekapitulasi Perhitungan Suara Pemilu 2024, Digelar PPK Mulai Hari Ini Minggu 18 Februari hingga 21 Februari 2024
Panwaslu Kecamatan Purwareja Klampok Lakukan Pengawasan Rekapitulasi Perhitungan Suara Pemilu 2024, Digelar PPK Mulai Hari Ini Minggu 18 Februari hingga 21 Februari 2024 /Dimas/banjarnegaraku.com

1. PPS Klampok

2. PPS Sirkandi

Rabu, 21-02-2024

1. PPS Kaliwinasuh

2. PPS Purwareja

Ket: Pleno rekapitulsi dimulai pukul 07.30 sd selesai

Baca Juga: Ini Penting Bagi Petugas KPPS, Ada Lima Cara Tepat Tangani Stres Pasca Pemilu 2024

Sementara, Camat Purwareja Klampok, Drs Susanto turut menyampaikan, jika ada perbedaan hasil, mohon diselesaikan di forum terhormat ini, sehingga tidak menimbulkan fitnah dan permasalahan.

"Tetap jaga kondusifitas dan keamanan, jaga kesehatan bagi penyelenggara pemilu dan saksi, hingga usai rekapitulasi tingkat kecamatan sehat semua, aman dan lancar," tambah Drs Susanto.

Ketua Panwaslu Kecamatan Purwareja Klampok Supriyanto didampinggi anggotanya menuturkan, pihaknya akan terus mengawal jalannya rekapitulasi perhitungan suara tingkat kecamatan ini.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah