Hebat! Melon Karangpucung jadi Idola di Luar Daerah, Bahkan Pesanan Antri...

- 6 Mei 2023, 23:03 WIB
Ilustrasi Melon Karangpucung. Hebat! Melon Karangpucung jadi Idola di Luar Daerah, Bahkan Pesanan Antri...
Ilustrasi Melon Karangpucung. Hebat! Melon Karangpucung jadi Idola di Luar Daerah, Bahkan Pesanan Antri... /Dian Sulistiono/

Dampak dari itu pun sudah ketara, pemuda di Desa Karangpucung saat ini mulai melirik untuk berprofesi sebagai petani yang sukses.

Baca Juga: Heboh! Kadinkes Lampung yang Viral dengan Gaya Hijabnya yang Aneh, KPK Akan Klarifikasi Kekayaan Reihana Itu..

"Harga pupuk jenis ini kalau di pasaran bisa Rp 100 ribu. Tapi pupuk racikan ini yang sudah dipacking ini hanya Rp 60 ribu," ujarnya.

Kepala Dinpermasdes Purbalingga, Ato Susanto yang ditemui usai acara menyampaikan apresiasi kepada Desa Karangpucung yang masuk nominasi hingga tingkat Provinsi Jawa Tengah. Dirinya berharap, inovasi yang dikembangkan tersebut bisa berbicara banyak hingga tingkat nasional yang akan dihelat di Lampung Juni mendatang.

Baca Juga: KPK Akan Klarifikasi Kekayaan Reihana, Kadinkes Lampung yang Hedon dan Gaya Hijabnya yang Aneh, Ternyata..

"Semoga bisa mencapai tingkat nasional dan memberikan dampak yang luas untuk kemaslahatan masyarakat," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Dinkominfo Purbalingga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x