Dasyatnya Manfaat Seks Bagi Tubuh, Simak Berikut Ini

- 23 Februari 2022, 18:35 WIB
Ilustrasi sex itu nikmat
Ilustrasi sex itu nikmat /unsplash/Jacob Rank

5. Berisiko terkena kanker prostat

Untuk pria, seks selalu dikaitkan dengan kanker prostat. Aktivitas seksual yang minim akan meningkatkan risiko kanker prostat.

Saat pria berejakulasi, ada zat yang dikeluarkan melalui air mani.

6. Mudah stres dan mengalami kecemasan berlebih

Sebuah studi di Amerika Serikat menemukan bahwa seks sangat berpengaruh terhadap pikiran seseorang.

Para peneliti mencari tahu pengalaman kebahagiaan mereka pada pria dan perempuan yang melakukan seks dengan rutin dan tidak.

Baca Juga: Self Love, Cara Ampuh Untuk Mengatasi Lelah Saat Sibuk Bekerja

Para peneliti pun mendapatkan kesimpulan bahwa seks menyebabkan seseorang lebih bahagia.

Artinya hubungan seks yang minim akan berpengaruh besar pada kesehatan mental. Mereka akan merasa cemas dan tidak aman dalam menjalani hari-harinya.

Jika dilakukan secara rutin, seks akan menjauhkan Anda dari stres.

Halaman:

Editor: Kunto Adhi Prasetyo

Sumber: Karawang Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x