Madu Itu Manis, Amankah untuk Penderita Diabetes Mellitus? Ini Penjelasan dr Agus Ujianto Selengkapnya

- 12 April 2022, 14:24 WIB
Madu Itu Manis, Amankah untuk Penderita Diabetes Mellitus? Ini Penjelasan dr Agus Ujianto Selengkapnya
Madu Itu Manis, Amankah untuk Penderita Diabetes Mellitus? Ini Penjelasan dr Agus Ujianto Selengkapnya /Unsplash.com/Alexander Mils

BANJARNEGARAKU - Bnayak dari kalian bertanya amankah madu untuk penderita diabetes mellitus? Pada artikel ini dr Agus Ujianto MSi Med SpB akan menjelaskannya selengkapnya.

dr Agus Ujianto, direktur RSI Banjarnegara, mengatakan, madu aman untuk penderita diabetes mellitus atau kencing manis.

Ia mengungkapkan jika madu justri baik untuk penderita diabetes mellitus 'DM' atau kencing manis.

Baca Juga: Mekanisme Pelayanan Kesehatan Jiwa Terpadu 'Manis Nan Jitu', Inovasi Layanan Kesehatan Jiwa di Banjarnegara

Madu bahkan menjadi salah satu makanan yang dipilih Nabi Muhammad SAW untuk menjaga kesehatan. Bahkan Rasulullah menyebutkan bahwa madu adalah obat dari segala penyakit.

dr Agus Ujianto menjelaskan, diabetes mellitus 'DM' terjadi karena adanya gangguan pada pankreas yang menghasilkan insulin. Padahal insulin dibutuhkan untuk memasukkan glukosa darah ke dalam sel.

“Jadinya kadar glukosa darah orang diabetes menjadi sangat tinggi,” lanjutnya.

Logika sederhana masyarakat, karena madu rasanya manis maka madu akan meningkatkan kadar gula darah.

Namun logika tersebut terbantahkan dengan dalil hadits dan juga penelitian-penelitian modern.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x