Momen Bahagia Siapkan 15 Ucapan Hari Raya Idul Fitri 1444 H Terbaikmu, Mungkinkah Ini Salah Satu Favoritmu?

- 22 April 2023, 12:35 WIB
Ilustrasi ucapan hari raya Idul Fitri. Momen Bahagia Siapkan 15 Ucapan Hari Raya Idul Fitri 1444 H Terbaikmu, Mungkinkah Ini Salah Satu Favoritmu?
Ilustrasi ucapan hari raya Idul Fitri. Momen Bahagia Siapkan 15 Ucapan Hari Raya Idul Fitri 1444 H Terbaikmu, Mungkinkah Ini Salah Satu Favoritmu? /Pixabay/GDJ.

BANJARNEGARAKU.COM - Momen bahagia telah tiba, ada kebiasaan ketika Lebaran tiba salah satunya adalah mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri, bisa ketemu langsung dengan keluarga, handai taulan, dan sahabat, serta bisa melalui media sosial.

Hari Raya Idul Fitri menjadi tempat untuk saling meminta maaf dan saling memaafkan, baik kepada keluarga, saudara, teman, partner kerja, tetangga dan lainnya.

Baca Juga: Khutbah Idul Fitri 1444 H, Tujuh Fitrah Manusia, Salah Satunya Hidup Berkemajuan

Dalam momen perayaan Idul Fitri 2023, mengirimkan ucapan selamat Lebaran Idul Fitri 2023 via chat, WhatsApp atau Medsos menjadi salah satu cara mudah dan simple untuk tetap menjaga silaturahmi.

Dikutip Banjarnegaraku.com dari berbagai sumber, berikut ini daftar ucapan Lebaran Idul Fitri 2023 yang dapat kamu kirim ke sanak saudara, teman, dan lainnya.

1. Sucikan hati di hari nan fitri, bersama meraih kemenangan sejati. Selamat Hari Raya Idul Fitri. Taqobballahu minna wa minkum, taqobbal ya Kariim.

Baca Juga: Puasa Hari Ke-30 Ramadhan Tidak di Hari yang Syakk, Prof Ahmad Rofiq: Dasarnya Sangat Jelas

2. Walau tangan tak bisa berjabatan, bibir masih bisa mengucap maaf. Minal aidin wal faizin. Mohon maaf lahir batin.

3. Di perantauan yang jauh ini, untuk sejenak ku terkenang semua masa kecilku bersama Ayah Ibu. Di lebaran ini ingin rasanya ku bersimpuh di kakimu untuk memohon ampun atas salah dan dosaku. Selamat Hari raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 H, mohon maaf lahir batin.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x