5 Oleh-Oleh Khas Banjarnegara, yang Cocok dijadikan Buah Tangan Bagi Keluarga dan Teman....

- 19 Februari 2024, 09:09 WIB
ilustrasi Carica, pepaya gunung khas Dieng. 5 Oleh-Oleh Khas Banjarnegara, yang Cocok dijadikan Buah Tangan Bagi Keluarga dan Teman....
ilustrasi Carica, pepaya gunung khas Dieng. 5 Oleh-Oleh Khas Banjarnegara, yang Cocok dijadikan Buah Tangan Bagi Keluarga dan Teman.... /carica.id

BANJARNEGARAKU.COM - Ketika kita berkunjung pada suatu daerah, salah satu yang kita pikirkan adalah apakah makanan khas yang ada pada daerah tersebut. Sehingga saat pulang ke kampung halaman dan kembali ke perantauan, kurang lengkap apabila tak membawa oleh-oleh sebagai buah tangan.

Membawa oleh-oleh sebagai buah tangan, selain untuk dinikmati sendiri juga bisa dibagikan kepada keluarga dan teman-teman di perantauan untuk mengenalkan oleh-oleh khas daerah yang yang kita kunjungi tersebut.

Baca Juga: Bikin Senyum! Berikut Jadwal Bansos PKH Tahap 2 2024 Bakal Cair, Simak Jadwal Pencairannya Hari Ini....

Salah satu daerah yang memiliki makanan khas adalah Kabupaten Banjarnegara Jawa Tengah, juga menawarkan berbagai macam oleh-oleh khas yang nikmat.

Sebagian daerah di Banjarnegara berupa dataran tinggi yang dimanfaatkan sebagai ladang pertanian masyarakat, sehingga banyak oleh-oleh khas Banjarnegara merupakan olahan hasil pertanian.

Dikutip banjarnegaraku.com dari kabarwonosobo.pikiran-rakyat.com, Berikut oleh-oleh khas Banjarnegara yang dapat masuk daftar oleh-oleh untuk dibawa ke perantauan:

1. Jenang Salak

Daerah Banjarnegara juga dikenal dengan produksi buah salaknya, sehingga ada banyak jenis olahan salak yang dapat dijadikan oleh-oleh.

Baca Juga: Hago atau Ocean Crush? Pilih Game Favoritmu untuk Menambah Saldo DANA!

Halaman:

Editor: Dian Sulistiono

Sumber: kabarwonosobo.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x