3 Cara Buah Duku Awet, Bukan dengan Obat

- 3 Mei 2024, 06:00 WIB
buah duku
buah duku /Dwi Widiyastuti/facebook ni komang fitriani

BANJARNEGARAKU.COM – Buah duku banyak ditemui di Banjarnegara. Buah ini selain berwarna kuning keemasan mempunyai tebal kulit buah dan biji di dalamnya.

Duku juga kaya akan vitamin C, vitamin B6, dan kalium. Buah ini juga mengandung serat, folat, dan magnesium.

Buah duku bisa dimakan langsung atau dibuat makanan lain seperti salad buah, jus atua makanan ringan.

Baca Juga: Banyak Disukai, Ternyata Inilah Manfaat Buah Strawberry untuk Kulit

Buah Duku merupakan buah yang lezat dan kaya akan vitamin, namun buah ini mudah busuk dan menghitam. Namun sebenarya adacara alami untuk bisa mengawetkan buah duku dengan cara alami dan tanpa bahan pengawet kimia.

Berikut beberapa cara mengawetkan duku dengan bahan alami:

  1. Gunakan Daun salam 

Daun salam memiliki sifat antibakteri dan antimikroba yang dapat membantu mencegah pertumbuhan jamur dan bakteri pada buah duku.

 Car Menggunakan:


Siapkan daun salam segar dan bersih. Lapisi duku dengan daun salam secara merata. Simpan duku dalam wadah kedap udara dan letakkan di tempat yang sejuk dan kering.

Halaman:

Editor: Dwi Widiyastuti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah