Transaksi Tembus Ratusan Triliun Rupiah, Ini Bahaya Judi Online yang Kian Menggila

- 26 Juni 2024, 15:00 WIB
Ilustrasi Judi Online.
Ilustrasi Judi Online. /

2. Kerugian Finansial dan Hutang

Judi online seringkali menipu pemainnya dengan skema penipuan dan memanipulasi. Tak jarang, para pemain kehilangan seluruh harta benda dan hutang yang menumpuk.

3. Gangguan Hubungan Sosial

Kecanduan judi online dapat merusak hubungan dengan keluarga, teman, dan pasangan. Individu yang terjerumus judi online biasanya mengabaikan tanggung jawab dan lebih fokus pada perjudian, sehingga memicu konflik dan ketegangan hubungan.

Baca Juga: Viralkan Akibat Main Judi Online, Berkah Barokah Keselamatan Akan Turun Padamu

4. Risiko Kriminalitas

Judi online ilegal di Indonesia dan dapat menyeret pelakunya ke ranah hukum. Selain itu, aktivitas judi online juga rentan terhadap tindak kriminalitas, seperti penipuan, peretasan, dan pencurian data pribadi.

5. Gangguan Kesehatan Fisik

Kecanduan judi online dapat menyebabkan gangguan kesehatan fisik, seperti kelelahan, sakit kepala, masalah pencernaan, dan insomnia.

Fakta-fakta di atas menunjukkan bahwa judi online bukan hanya sekedar permainan, tetapi juga aktivitas yang berbahaya dan berisiko tinggi. Jauhilah judi online dan lindungi diri Anda dari bahaya yang mengintai.***

Halaman:

Editor: Afif Fatkhurahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah