Kecamatan Kesesi Kabupaten Pekalongan Evaluasi Sensus Pertanian 2023 , Tri Karjono: Sebagai Lumbung Pangan

- 23 Juni 2023, 14:58 WIB
Evaluasi ST2023 Kecamatan Kesesi Kabupaten Pekalongan, Jumat, 23 Juni 2023
Evaluasi ST2023 Kecamatan Kesesi Kabupaten Pekalongan, Jumat, 23 Juni 2023 /Ali A/

Evaluasi ini merupakan kegiatan berkala yang dilakukan selama pelaksanaan pendataan ST2023 berlangsung.

Hal ini sebagai bagian dari upaya memastikan hasil pendataan yang diharapkan sudah benar, monitoring capaian dan diskusi berbagai permasalahan apapun yang dihadapi petugas.

Dengan harapan kualitas data dan ketepatan waktu pelaksanaan dapat terjaga.

Kualitas data menjadi penting karena hasil ST2023 ini menjadi pijakan bagi berbagai program yang dilakukan oleh pemerintah.

Baca Juga: Kebumen Semakin Semarak! Dewa 19 Mampu Bius Penggemarnya Dalam Ajang KIE 2023

Seluruh usaha sub sektor yang masuk pada sektor pertanian, siapa yang melakukan dan seluruh informasi yang diperlukan yang ada didalamnya harus mampu tergali oleh petugas.

 Tri Karjono, Statistisi Ahli Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Tengah.
Tri Karjono, Statistisi Ahli Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Tengah.

Nantinya, hasil ST2023 diharapkan mampu menggambarkan kondisi riil sektor pertanian hingga wilayah terkecil dan dapat digunakan oleh siapapun, baik masyarakat luas maupun pemerintah di tingkat manapun.

Baca Juga: Gowes Minggu Manis, Mayu pada Ngepit! Sapa Baen Olih Melu, 9 Juli 2023 di Rest Area Giri Lori D'kuwondogiri

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: BPS Jateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah