Mudik Asik Bareng Motis 2022, Begini Syarat dan Ketentuan Selengkapnya

- 23 April 2022, 08:21 WIB
Mudik Asik Bareng Motis 2022, Begini Syarat dan Ketentuan Selengkapnya
Mudik Asik Bareng Motis 2022, Begini Syarat dan Ketentuan Selengkapnya /IG PT KAI

BANJARNEGARAKU – Mudik asik dengan berbagai moda transportasi sekarang ini semakin beragam dan berkembang.

Moda transportasi berupa kereta api, bus, pesawat terbang menjadi salah satu alternatifnya.

Masih ingatkan mudik lampau yang banyak menggunakan sepeda motor dan banyak terjadi kasus kecelakaan yang merenggut nyawa.

Baca Juga: Fakta atau Mitos? Ada 7 Tanda Hamil Anak Laki-laki Menurut Primbon Jawa, Si Ibu Malas Masak

Mudik kali ini yang biasanya membawa sepeda motor tidak harus dinaiki sendiri sampai kampung halaman.

Pemudik dapat memanfaatkan program pengiriman sepeda motor gratis (Motis 2022) selama periode mudik Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran 2022.

Program ini digelar Kereta Api Indonesia (KAI) dengan beberapa syarat bagi para peminatnya.

Layanan Motis atau Angkutan Motor Gratis ini digelar KAI bersama Kementerian Perhubungan.

Baca Juga: Kurikulum Merdeka! Kunci Jawaban Kelas 4 SD Bahasa Indonesia Halaman 14, Fobia Adalah

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Instagram @KAI121


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x