Analysis Hubungan Kondisi Geografis dan Sosial Budaya Negara Singapura, Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI Tema 8

- 6 Maret 2022, 05:14 WIB
Kondisi geografis dan sosial budaya Singapura
Kondisi geografis dan sosial budaya Singapura /Tangkap Layar Buku Tematik Kemdikbud/

Singapura

Singapura termasuk negara dengan penduduk yang padat. Sebanyak 85% rakyat Singapura tinggal di rumah susun. Penduduknya terdiri atas etnis Tionghoa, Melayu, dan India. Rakyatnya menganut agama Buddha, Islam, Kristen, dan Tao. Penduduknya berbahasa Inggris, Mandarin, Melayu dan Tamil. Rakyat Singapura sangat disiplin dalam masalah kebersihan. Singapura menjadi negara paling bersih di Asia. Singapura banyak dikunjungi para wisatawan. Mereka ingin berbelanja di Singapura.

Dari informasi di atas, maka hasil analisis sederhana tentang hubungan keadaan geografis negara Singapura dengan keadaan sosial budayanya adalah sebagai berikut :

Baca Juga: Kapan Terjadi Peristiwa Gerhana Bulan? Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 SD MI Halaman 84

Kondisi Geografis Singapura :

- Negara kepulauan.

- Luas 622 km2.

- Hampir semua wilayahnya dataran rendah.

- Suhu udara rata-rata 26 derajat celcius.

- Terletak 137 kilometer di utara khatulsitiwa.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku Tematik SD Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah