Bagaimana Arah Gerak Bumi Dibandingkan dengan Arah Gerak Jarum Jam? Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI Tema 8

- 6 Maret 2022, 13:10 WIB
Peristiwa Terjadinya Siang dan Malam Akibat Rotasi Bumi, Simulasi Peristiwa Siang dan Malam
Peristiwa Terjadinya Siang dan Malam Akibat Rotasi Bumi, Simulasi Peristiwa Siang dan Malam /Tangkap Layar Buku Tematik Kemdikbud/

Baca Juga: Buatlah Kartu Informasi tentang Gerakan Bulan dan Gerhana Bulan! Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI Tema 8

5. Tetap nyalakan senter, lalu putarlah globe perlahan-lahan berlawanan arah jarum jam. Apa yang teramati pada globe? Tuliskan hasil pengamatanmu!

Jawaban :

Bagian globe yang tadinya tidak terkena senter, perlahan lahan terkena cahaya senter atau menjadi terang. Begitu pula bagian globe yang tadinya terkena cahaya senter perlahan lahan tidak terkena cahaya senter atau gelap.

Ayo Mengamati.

Jawablah pertanyaan berikut ini berdasarkan kegiatan yang sudah kamu lakukan!

1. Andaikan senter adalah Matahari dan globe adalah Bumi.

a. Kapan kita mengalami siang?

Jawaban :

- Ketika bumi terkena cahaya matahari.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku Tematik SD Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah