Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 SD MI Halaman 57, Hal Baik dan Tidak Baik Jika Ada Perbedaan Sifat dan Kebiasaan

- 19 Maret 2022, 16:05 WIB
ilustrasi Perbedaaan Sifat dan Kebiasaan, Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 SD MI halaman 57
ilustrasi Perbedaaan Sifat dan Kebiasaan, Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 SD MI halaman 57 /Tangkap Layar Buku Tema 7 Kelas 3 Kemendikbud/

Ayo Berdiskusi

Kunci jawaban kelas 3 SD MI halaman 57

Diskusikan dengan temanmu mengenai hal baik dan tidak baik yang mungkin terjadi jika terdapat perbedaan sifat dan kebiasaan dari tiap orang!

Jawab:

- Hal baik yang mungkin terjadi jika terdapat perbedaan sifat dan kebiasaan dari setiap orang, antara lain:
1. Saling melengkapi kekurangan dan kelebihan satu sama lain.
2. Muncul sikap menghargai pendapat.
3. Muncul sikap saling tenggang rasa terhadap sesama.
4. Memahami perasaan orang lain.
5. Menambah wawasan.
6. Membiasakan bermusyawarah dalam menyelesaikan perbedaan pendapat.

Baca Juga: Festival Pakariang, Kunci Jawaban Pendalaman Buku Teks Tematik 5H Halaman 23, 24, dan 25 Kelas 5 SD MI

- Hal tidak baik yang mungkin terjadi jika terdapat perbedaan sifat dan kebiasaan setiap orang, antara lain:
1. Memicu pertengkaran.
2. Perang antar suku bangsa.
3. Memaksakan kehendak atau pendapat.
4. Muncul sikap meremehkan seseorang atau sombong.
5. Tidak mau bersatu.
6. Berbeda pendapat.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 7 Halaman 94 Membuat Kalimat yang Memuat Kata Sapaan
Adik-adik, itulah contoh kunci jawaban tema 7 kelas 3 SD MI halaman 57. Selamat belajar!

Kunci jawaban tema 7 kelas 3 SD MI materi yang dipelajari pada Pembelajaran 6 Subtema 1, hal baik dan tidak baik jika ada perbedaan sifat dan kebiasaan yang bersumber dari Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018.

Disclaimer: Kunci jawaban ini merupakan panduan bagi orang tua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Buku Tema 7 Kelas 3 SD dan MI Kurikulum 2013


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah