15 Soal PAT IPS UAS Semester 2 Kelas 6 SD MI Tema 6, Dijamin Lengkap Pembahasan dan Kunci Jawaban

- 27 Maret 2022, 10:20 WIB
Simak soal Ujian Sekolah PKN kelas 9 SMP tahun  2022 yang bisa menjadi bahan belajar mengahadapi ulangan, beserta kunci jawaban
Simak soal Ujian Sekolah PKN kelas 9 SMP tahun 2022 yang bisa menjadi bahan belajar mengahadapi ulangan, beserta kunci jawaban /Pexels/Jessica Lewis

a. Menang
b. Merdeka
c. Sengsara
d. Juara

Pembahasan :

Soekarno membacakan teks proklamasi pada 17 Agustus 1945 secara resmi didampingi Mohammad Hatta atas nama bangsa Indonesia. Artinya bahwa, atas nama bangsa Indonesia proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia telah diproklamirkan.

Makna proklamasi yang dilakukan pad 17 Agustus 1945 bahwa bangsa Indonesia telah merdeka dan berdaulat, sehingga wajib dihormati oleh negara-negara lain.

 Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 8 Halaman 29 30, Membuat Kalimat Berdasarkan Gambar

3. Kemerdekaan Indonesia memiliki makna bagi kedudukan bangsa Indonesia di mata internasional, yakni memiliki hak dan kewajiban yang sama dalam melakukan hubungan internasional.
Berikut adalah contoh kewajiban bangsa Indonesia dalam berhubungan internasional, kecuali ....

a. menahan diri menggunakan kekuatan senjata terhadap kemerdekaan negara lain
b. memenuhi kewajiban-kewajiban sesuai Piagam PBB
c. menjaga perdamian dan keamanan internasional dengan menyelesaikan sengketa melalui cara damai
d. memiliki kekuasaan untuk menerima dan mengusir orang asing.

Pembahasan:

Menahan diri untuk menggunakan kekuatan senjata terhadap kemerdekaan negara lain, menjaga perdamian dan keamanan internasional dengan menyelesaikan sengketa melalui cara damai dan memenuhi kewajiban-kewajiban sesuai Piagam PBB merupakan kewajiban suatu negara dalam hubungan internasional.

Sedangkan, memiliki kekuasaan untuk menerima dan mengusir orang asing merupakan hak sebuah negara dalam hubungan internasional.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Buku Tema 6 Kelas 6 SD MI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah