Kunci Jawaban dan Pembahasan Soal Kelas 4 SD MI Tema 9 halaman 50, Sumber Energi dan Perubahan Energi

- 28 April 2022, 07:00 WIB
Kunci Jawaban dan Pembahasan Soal Kelas 4 SD MI Tema 9 halaman 50, Sumber Energi dan Perubahan Energi
Kunci Jawaban dan Pembahasan Soal Kelas 4 SD MI Tema 9 halaman 50, Sumber Energi dan Perubahan Energi /Misno, S.Pd., M.Pd/

Nah sekarang, tuliskan sumber-sumber energi yang digunakan dan perubahan energi yang terjadi saat melakukan kegiatan kegiatan di bawah ini.

1. Kegiatan: Bermain layang layang

Sumber energi yang digunakan: Angin

Perubahan energi: Energi angin menjadi energi gerak.

2. Kegiatan: Menyetrika pakaian

Sumber energi yang digunakan: Listrik

Perubahan energi: Energi listrik menjadi energi panas.

3. Kegiatan: Membakar sate

Sumber energi yang digunakan: Api

Perubahan energi: Energi kimia (dari api) menjadi energi panas.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah