Soal dan Kunci Jawaban Ulangan Akhir Semester UAS Genap Matematika Kelas 5 SD MI, Volume Bangun Ruang

- 7 Mei 2022, 18:45 WIB
Soal dan Kunci Jawaban Ulangan Akhir Semester UAS Genap Matematika Kelas 5 SD MI, Volume Bangun Ruang
Soal dan Kunci Jawaban Ulangan Akhir Semester UAS Genap Matematika Kelas 5 SD MI, Volume Bangun Ruang /Arini Diyah Utami/ Banjarnegaraku/

tinggi= 60.000 dm : 5.000 dm

tinggi= 12 dm

Baca Juga: Tokoh Dongeng Ikan dan Burung, Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI Tema 7 Halaman 62

3. Volume sebuah kubus sama dengan volume sebuah balok dengan ukuran 16 cm x 12 cm x 9 cm. Berapa cm panjang sisi kubus tersebut?

Jawaban:

volume balok= p x l x t

volume balok= 16 cm x 12 cm x 9 cm

volume balok= 1.728 cm2

volume balok = volume kubus

sisi kubus = ∛(1.728 cm3)

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku Matematika Kelas 5 SD/MI Edisi Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah