Ini 15 Contoh Soal Ulangan Harian IPA SMP MTs Kelas 8 Materi Cahaya dan Optik dan Kunci Jawaban

- 21 Mei 2023, 13:33 WIB
Ilustrasi Ini 15 Contoh Soal Ulangan Harian IPA SMP MTs Kelas 8 Materi Cahaya dan Optik dan Kunci Jawaban
Ilustrasi Ini 15 Contoh Soal Ulangan Harian IPA SMP MTs Kelas 8 Materi Cahaya dan Optik dan Kunci Jawaban /unsplash/@dan dimmock/

2. Cahaya merambat dalam ruang hampa udara sebesar 3 x 10^8 m/s ( tanda ^ dibaca pangkat) sehingga jarak yang ditempuh cahaya selama ½ sekon dalam perambatannya sebesar….

A. 6,0 x 10^8 m
B. 1,5 x 10^8 m
C. 6,0 x 10^4 m
D. 6,5 x 10^4 m
Jawaban : B

Pembahasan:

s = v x t

  = 3 x 10^8 m/s  x ½  sekon

  = 1,5 x 10^8 m

Jadi jarak yang ditempuh cahaya selama ½ sekon dalam perambatannya sebesar 1,5 x 10^8 m

Baca Juga: Di Jepang, Presiden Jokowi Hadiri Sejumlah Pertemuan Bilateral dan KTT G7

3. Sebuah benda dapat dilihat karena…
A. Benda itu besar
B. Benda itu di tempat terang
C. Berkas cahaya dibiaskan
D. Berkas cahaya dipantulkan ke mata

Jawaban : D
4. Suatu benda dapat dilihat jika benda tersebut dapat memantulkan cahaya yang mengenainya. Pemantulan cahaya di bawah ini dinamakan pemantulan…

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku IPA SMP/MTs Kemdikbud Kelas 8 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x