Ini 15 Contoh Soal Penilaian Tengah Semester PTS IPA SMP MTs Kelas 8 dengan Kunci Jawaban

- 30 September 2023, 21:36 WIB
Ilustrasi Ini 15 Contoh Soal Penilaian Tengah Semester PTS IPA SMP MTs Kelas 8 dengan Kunci Jawaban
Ilustrasi Ini 15 Contoh Soal Penilaian Tengah Semester PTS IPA SMP MTs Kelas 8 dengan Kunci Jawaban /Pexels/Julia M Cameron

Kita  konversikan satuannya terlebih dahulu:

jarak= 1500 m : 1000 = 1,5 km

waktu = 5 menit : 60 = 1/12 jam, maka kelajuan (v) =

          = 1,5 km: 1/12 jam

          = 18 km/jam

Jadi kelajuan rata-rata Yanto adalah 18 km/jam

3. Manakah yang merupakan besaran vektor dari besaran di bawah ini…
A. jarak
B. kecepatan
C. waktu
D. kelajuan
Jawaban: B

4. Gaya adalah sesuatu yang dapat mengakibatkan perubahan …
A. massa dan berat
B. massa dan gerak
C. gerak dan bentuk
D. wujud dan bentuk
Jawaban: C

Baca Juga: Ini Kunci Jawaban Matematika SMP MTs Kelas 8 Uji Kompetensi: Gambarlah 4 Titik Pada Bidang Halaman 70 No. 3- 5

5. Resultan dua gaya yang segaris dan searah sama dengan…
A. selisih kedua gaya itu
B. pembagian kedua gaya itu
C. perkalian kedua gaya itu
D. jumlah kedua gaya itu
Jawaban: D
6. Perhatikan pernyataan berikut ini !
1). Melindungi organ bagian dalam
2). Memberi bentuk tubuh
3). Sebagai alat gerak aktif
4). Tempat pembentukan sel darah merah
Fungsi rangka ditunjukkan oleh nomor. . . . .
A. 1, 2 dan 4
B. 1, 3 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 1, 2, 3 dan 4
Jawaban: A
7. Tulang yang penyusun utamanya adalah zat kapur dan fosfor disebut tulang…
A. Rawan
B. Keras
C. pipih
D. pendek
Jawaban: B

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku IPA SMP/MTs Kemdikbud Kelas 8 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah