Longsor Pandanarum, PMI Banjarnegara Berikan Dukungan Psikologis Kepada Penyintas

- 20 Mei 2022, 16:41 WIB
Pengurus PMI Kabupaten Banjarnegara sekaligus Ketua Ikatan Psikologis Klinis Jawa Tengah Gones Saptowati  melakukan intervensi kepada penyintas longsor desa Sinduaji, Kecamatan Pandanarum pada Jumat 20 Mei 2022
Pengurus PMI Kabupaten Banjarnegara sekaligus Ketua Ikatan Psikologis Klinis Jawa Tengah Gones Saptowati melakukan intervensi kepada penyintas longsor desa Sinduaji, Kecamatan Pandanarum pada Jumat 20 Mei 2022 /doc. PMI Kabupaten Banjarnegara

Lebih jauh dia menjelaskan, tim akan melakukan evaluasi selama sebulan kedepan terkait kondisi penyintas yang dirasakan saat ini.

“Jika satu bulan kedepan masih muncul keluhan artinya penyintas membutuhkan pendampingan psikologis lebih lanjut,” terang Gones.

Baca Juga: 8 Gentong Tuak dan 4 Jerigen Bahan Baku, Diamankan Petugas saat Grebeg Rumah Produksi Tuak di Banjarnegara

Disinggung mengenai kondisi kedua penyintas lainnya yakni Dodit (8 tahun) dan Ahzan (1 tahun) secara umum kondisi psikologis dalam keadaan baik.

“Keduanya dapat berkomunikasi dengan baik, ceria dan riang tidak nampak adanya gangguan psikis,” lanjutnya.

Pihaknya berharap kondisi keduanya terus stabil dan dapat melupakan kejadian yang menimpanya seiring dengan dukungan masyarakat dan lingkungan sekitar.

Baca Juga: Konsistensi 18 Tahun Pengabdian, Mimpi Tompel Jadi ASN Terwujud

“Peran keluarga, masyarakat dan relawan sekitar diperlukan agar rasa riang gembira anak-anak selalu terpancar dengan berbagai kegiatan positif,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x