Banyak Peninggalan atau Bekas Cakar Belanda saat Berkuasa di Banjarnegara

- 16 Juni 2023, 12:49 WIB
Di Kabupaten Banjarnegara masih banyak bekas cakar penjajahan yang masih bisa diamati. Beberapa bangunan beralih fungsi jadi toko, gudang, rumah, kantor pemerintahan  tetapi ada juga yang terlantar tanpa pemeliharaan.
Di Kabupaten Banjarnegara masih banyak bekas cakar penjajahan yang masih bisa diamati. Beberapa bangunan beralih fungsi jadi toko, gudang, rumah, kantor pemerintahan tetapi ada juga yang terlantar tanpa pemeliharaan. /Aris Brave /

 

BANJARNEGARAKU.COM - Faktanya sudah 77 tahun lebih berlalu momen pernyataan kemerdekaan Indonesia. Namun ternyata secara resmi Belanda mengakui kedaulatan Indonesia mulai 27 Desember 1949. Indonesia dianggap resmi berdaulat sebagai hasil Konferensi Meja Bundar di Den Haag.

 

Pernyataan soal pengakuan 17 Agustus 1945 sebagai Hari Kemerdekaan RI dilontarkan Perdana Menteri Rutte dalam sebuah debat hasil penelitian mengenai dekolonisasi di Parlemen Belanda pada Rabu 14 Juni 2023 waktu setempat.

Dikutip dari transkrip debat yang bisa diakses di situs resmi Parlemen Belanda, Tweede Kamer, Rutte menyatakan bahwa Belanda mengakui tanggal 17 Agustus 1945 sebagai Proklamasi Kemerdekaan Indonesia tanpa syarat.

Baca Juga: Ini 15 Contoh Soal KSM IPA SMP MTs dan Kunci Jawaban Persiapan KSM Tingkat Kabupaten Tahun 2023

Cakar penjajahan Belanda masih tertinggal di negeri ini hingga sekarang. Rel kereta dengan stasiunnya, jembatan, jalan raya, bangunan bekas pabrik, perkebunan, bahkan banyak produk hukum yang berakar dari hukum zaman kolonial.

Di Kabupaten Banjarnegara masih banyak bekas cakar penjajahan yang masih bisa diamati. Beberapa bangunan beralih fungsi jadi toko, gudang, rumah, kantor pemerintahan  tetapi ada juga yang terlantar tanpa pemeliharaan.
Di Kabupaten Banjarnegara masih banyak bekas cakar penjajahan yang masih bisa diamati. Beberapa bangunan beralih fungsi jadi toko, gudang, rumah, kantor pemerintahan tetapi ada juga yang terlantar tanpa pemeliharaan.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: ANTARA Pemkab Banjarnegara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x