Menangis Ternyata Pertahanan Terakhir Sapi Kurban saat Akan Disembelih, Cek Fakta!

- 28 Juni 2023, 19:03 WIB
mengusap kepala sapi limosin bernama Markoci di kandang DSP Farm, Cilengkrang, Kamis, 15 Juni 2023. Markoci merupakan salah seekor dari tujuh sapi di Jawa Barat yang dipilih Presiden Republik Indonesia Joko Widodo untuk kurban.
mengusap kepala sapi limosin bernama Markoci di kandang DSP Farm, Cilengkrang, Kamis, 15 Juni 2023. Markoci merupakan salah seekor dari tujuh sapi di Jawa Barat yang dipilih Presiden Republik Indonesia Joko Widodo untuk kurban. /Sekretariat Negara/


BANJARNEGARAKU.COM – Banyak cerita mengenai Idul Adha atau Idul Kurban 1444 H yang oleh Pemerintah RI ditetapkan besok, Kamis, 29 Juni 2023. Bukan tokoh parpol mana menjadi imam atau khatib di masjid apa, namun yang asyik dan menarik diperbincangkan justru daging hewan kurban tentunya.

Wajar. Karena tidak semua warga +62 mampu membeli daging sapi atau daging kambing untuk lauk sehari-hari. Maklum, memang pendapatan separo lebih WNI masih di bawah layak.

Nah, akhir-akhir ini viral bahwa sapi menangis saat akan disebelih untuk dijadikan hewan kurban. Apakah hewan kurban sapi itu sedih karena akan di-kurban-kan di Idul Kurban 1444 H?

Baca Juga: Warga Korea Selatan Menjadi Lebih Muda di Bawah Undang-Undang Baru tentang Penghitungan Usia

Kita cek fakta! Benarkah saat akan disembelih, tak sedikit hewan kurban terlihat menangis dan mengeluarkan air mata.

Lantas, apa penyebab sapi terlihat menangis dan mengeluarkan air mata saat akan disembelih?

Apakah sapi-sapi tersebut merasa sedih akan segera dipotong?

Baca Juga: Ketua Paguyuban Homestay Dieng Kulon: Okupansi Homestay di Dieng Masih 70 Persen, Harga Tidak Naik!

Berikut ini penjelasan logis mengapa sapi terlihat menangis saat akan disembelih.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x