Ini Dia 3 Tempat Wisata di Semarang, Cocok Dikunjungi Bareng Keluarga, Simak Selengkapnya...

23 Mei 2023, 16:12 WIB
Saloka Theme Park/Instagram/@salokapark /

BANJARNEGARAKU.COM - Ada waktu luang bareng sama keluarga, salah satunya menikmati liburan bersama keluarga karena hal ini sangat menyenangkan. Lebih menghibur bila terdapat beragam permainan seru seperti di tiga tempat wisata di Semarang Jawa Tengah ini.

Tempat wisata yang pas lagi murah meriah, memilih tempat liburan sangat penting, sebab hampir rata-rata semua orang untuk mendapatkan kesenangan. Dimana, mungkin selama ini disibukan dengan berbagai aktivitas merasa jenuh atau membosankan.

Baca Juga: 20 Contoh Soal PAT Kelas 2 SD MI Tema 6 Semester 2 Materi Merawat Hewan dan Tumbuhan dan Kunci Jawaban

Dilansir Banjarnegaraku.com dari JurnalAceh.com pada 23 Mei 2023, Terbaru, 3 Tempat Wisata di Semarang, Cocok Dikunjungi Bareng Keluarga.

Lokasi wisatanya berada di Semarang, disini kalian juga dapat mengenal sejarah, berfoto ria diberbagai sudut yang cocok untuk diabadikan momen liburan bersama keluarga tercinta.

Jika Anda ingin mengunjungi tempat wisata di Semarang bersama dengan keluarga. Berikut ini objek wisatanya untuk dikunjungi baik libur akhir pekan maupun di hari libur lainnya.

Baca Juga: 20 Contoh Soal PAT Kelas 2 SD MI Tema 6 Semester 2 Materi Merawat Hewan dan Tumbuhan dan Kunci Jawaban

Mari Berlibur ke Semarang Jawa Tengah

1. Saloka Theme Park

Tempat wisata di Semarang yang pertama yaitu Saloka Theme Park menawarkan beragam wahana seru dapat Anda nikmati bersama keluarga.

Saloka Theme Park merupakan tempat wisata terbesar di Jawa Tengah, wahana yang disediakan tak hanya untuk orang dewasa bahkan saja, bahkan anak-anak pun dapat bermain dengan senang dan gembira.

Wahana yang terdapat di Saloka Theme Park lebih kurang 25 wahana yang terbagi dalam empat zona, mulai dari bengak bengok, paku bumi, cakrawala ferris wheel, roller coaster dan masih banyak yang lainnya.

Baca Juga: 3 Resep Seblak Bandung yang Direkomendasikan, Dijamin Bikin Ketagihan Ini Rahasianya...

Selain wahana terbilang lengkap, juga memiliki fasikitas seperti area parkir, toilet, klinik, ruang laktas dan masih ada yang lainnya.

Lokasi berada di Jalan Fatmawati No.154, Gumuksari, Lopait, Tuntang, Semarang, Jawa Tengah. Jam operasional dapat dikunjungi mulai dari pukul 10.00 hingga 18.00 WIB. Harga tiket masuk dibandrol mulai Rp120.000 rupiah.

2. Klenteng Sam Poo Kong

Tempat wisata di Semarang yang kedua adalah Klenteng Sam Poo Kong ini, merupakan tempat persinggahan pertama Laksamana Cheng Ho asal Tiongkok yang beragama islam.

Baca Juga: Soal PAT PAI Kelas 1 SD MI Bab 8 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban Semester 2

Tempat ini sangat populer, apalagi sering dilaksanakan kegiatan seperti festival dan acara keagamaan yang digelar secara reguler di area klenteng.

Selain Anda dapat mengenal sejarah, juga dapat berfoto diberbagai sudut bangunan Klenteng Sam Poo Kong.

Nah, liburan di Klenteng Sam Poo Kong ada aktivitas menarik dan seru yang dapat Anda nikmati seperti mengelilingi lima bangunan yang memadukan arsitektur tradisional Jawa dan Tionghoa.

Baca Juga: 20 Contoh Soal PAT Kelas 1 SD MI Tema 6 Semester 2 Materi Lingkungan Bersih, Sehat dan Asri dan Kunci Jawaban

Selanjutnya, sewa kostum, nonton pertunjukan budaya. Lokasinya berada di Jalan Simongan No.129, Bongsari, Semarang Barat, Kota Semarang, Jawa Tengah.

Jam operasional dapat dikunjungi mulai dari pukul 08.00 hingga 20.00 WIB. Harga tiket masuk hanya dibandrol mulai Rp15.000 rupiah.

3. Pagoda Avalokitesvara

Tempat wisata yang terakhir di Semarang yaitu Pagoda Avalokitesvara menawarkan sebuah bangunan yang tertinggi di Indonesia yang memiliki ketinggian 45 meter.

Baca Juga: Soal PAT Matematika Kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban Semester 2

Selain statusnya sebagai pagoda tertinggi di Indonesia, Pagoda Avalokitesvara juga sangat indah, terlebih di malam hari. Maka tidak heran vihara ini jadi salah satu objek wisata Semarang sangat cocok dikunjungi bersama keluarga Anda, setidaknya untuk berfoto dengan latar belakang pagoda indah ini.

Lokasi berada di Jalan Perintis Kemerdekaan, Pudakpayung, Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah. Harga tiket masuk Anda hanya mengeluarkan biaya seiklasnya saja.***

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Jurnalaceh.pikiran-rakyat.com

Tags

Terkini

Terpopuler