Museum Bandung Destinasi Wisata Sekaligus Tempat Belajar

- 27 Februari 2022, 17:15 WIB
MUSEUM Kota Bandung/DOK. PR
MUSEUM Kota Bandung/DOK. PR /


BANJARNEGARAKU - Museum banyak diburu masyarakat untuk belajar sejarah.

Kalau ke Bandung mampir ke museum Bandung ya, bisa banyak belajar.

Bukan hanya belajar sejarah, di tempat tersebut bisa juga dijadikan sebagai destinbasi wisata.

Baca Juga: Sepuluh Lokasi Wisata Jogja yang Asik, Simak Selengkapnya

Istilah Paris van Java melekat pada Kota Bandung, masyarakat Bandung maupun luar mengetahui Bandung mendapat istilah ini karena keindahan alam nya yang indah dan sejuknya udara di Kota Bandung.

Dan semua informasi mengenai Kota Bandung bisa Anda dapatkan di Museum Kota Bandung.

Museum Kota Bandung adalah museum yang terletak di Jalan Aceh no 47 Kota Bandung,tepat berada di sebrang Gedung Bandung Planning Galerry diresmikan oleh Wali Kota Bandung Oded M Danial pada 31 Oktober 2018.

Baca Juga: Wisata Dieng Kulon Daya Tarik yang Menghipnotis

Bangunan yang baru dibangun ini tidak hanya menjadi destinasi baru bagi Masyarakat,tetapi juga sarana edukasi mengenai sejarah berdirinya Kota dan Kabupaten Bandung serta Perkembangan seni dan teknologi.


Namun sayangnya, bangunan ini masih terbatas yaitu hanya terdapat 2 ruangan saja, di dalam bangunan ini terdapat siapa-siapa saja yang pernah menjadi walikota bandung dari awal sejak berdirinya Kota Bandung, dan ilustrasi-ilustrasi pahlawan-pahlawan Indonesia.

Halaman:

Editor: Nugroho Purbohandoyo

Sumber: Arahkata.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x