Resep dan Cara Membuat Tongseng Sapi Gulai ala Chef Devina Hermawan, Olahan Daging Kurban! Mudah Dibuat

- 26 Juli 2022, 17:30 WIB
Resep dan Cara Membuat Tongseng Sapi Gulai ala Chef Devina Hermawan, Olahan Daging Kurban! Mudah Dibuat
Resep dan Cara Membuat Tongseng Sapi Gulai ala Chef Devina Hermawan, Olahan Daging Kurban! Mudah Dibuat /YouTube - Devina Hermawan

Bahan gulai:

Daging sengkel/iga/ayam/campur sebanyak 500 gr potong, daun salam 2 lembar, serai 2 batang geprek, daun kunyit/kari (opsional).

Selanjutnya daun jeruk 5 lembar, pala ½ butir hancurkan, cengkeh 2 butir, bunga lawang 1 butir, kapulaga 3-5 butir, kayu manis 3-5 cm.

Berikutnya buah asam kandis/asam jawa 1/2 , garam 1 sdt, merica 1/3 sdt, kaldu sapi bubuk/penyedap 1-2 sdt, dan gula pasir 1 sdt.

Baca Juga: Apa Itu ANBK 2022? Bagi Siswa SD, SMP, dan SMA, Ini Jadwal Asesmen Nasional Selengkapnya

Bahan iris:

Daging has dalam 150 gr, margarin 1 sdm, bawang merah iris 5 siung, bawang bombay iris ½ buah, tomat iris 1 buah, daun bawang 2 batang potong, kol 100 gr iris, kecap manis 1 sdm, saus tiram ½ sdm, cabai rawit 7 buah iris, dan bumbu-bumbu sesuai selera.

Cara membuat:

1. Blender bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, jahe, lengkuas, cabai keriting merah, ketumbar, jintan dengan sedikit minyak hingga halus

2. Tumis bumbu halus hingga wangi

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x