Nyeri Haid Kerap Dikeluhkan Sebagian Kaum Wanita, Berikut Cara Mengatasinya

- 5 Oktober 2022, 13:13 WIB
Ilustrasi nyeri haid
Ilustrasi nyeri haid /Pixabay/

BANJARNEGARAKU.COM - Buat anda kaum hawa yang sering merasakan nyeri saat haid atau datang bulan, mungkin resep yang satu ini perlu dicoba.

Berikut kami sajikan artikel tentang resep atasi nyeri saat haid atau datang bulan dari Ustadz dr Zaidul Akbar.

Menstruasi merupakan hal yang lumrah atau terjadi pada setiap wanita yang sudah memasuki usia dewasa dan masuk masa subur.

Baca Juga: Mantap! Ratusan Siswa SMPN1 Bawang Antusias Ikuti Sosialisasi dari Satlantas Polres Banjarnegara

Namun, menjadi dilema ketika rasa nyeri datang menghampiri seiring datangnya tamu bulanan ini, kerap kali para kaum hawa mencoba berbagai resep dan ramuan.

Nyeri Haid memang hal yang biasa dan merupakan hal lumrah bagi para wanita yang sedang mengalami menstruasi.

Meski dianggap lumrah, namun merasakan nyeri ketika lagi haid atau menstruasi sangat menggagu aktifitas sehari-hari.

Baca Juga: Perkuat Pengembangan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Ini yang dilakukan Pemkab Banjarnegara

Banyak obat kimia untuk meredakan nyeri haid dijual bebas di pasaran, namun mengkonsumsi obat alami nyeri haid sangat dianjurkan karena sehat bagi tubuh.

Halaman:

Editor: M. Alwan Rifai


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x