Cara Menghindari Penagihan Langsung ke Rumah oleh DC Shopee PayLater

- 26 April 2024, 22:00 WIB
Ilustrasi - Cara Menghindari Penagihan Langsung ke Rumah oleh DC Shopee PayLater
Ilustrasi - Cara Menghindari Penagihan Langsung ke Rumah oleh DC Shopee PayLater /janeb13


BANJARNEGARAKU.COM - Ketika berurusan dengan pinjaman online atau yang kerap disebut pinjol, risiko terbesar bagi para debitur adalah bertemu dengan debt collector (DC).

Khususnya untuk pengguna Shopee PayLater yang mengalami kendala pembayaran, kontak dengan DC bisa menjadi kenyataan yang tak terhindarkan.

Namun, ada langkah-langkah yang dapat diambil agar penagihan tidak sampai ke tahap mengganggu secara langsung ke rumah.

Baca Juga: Kabar Gembira! Kabupaten Wonosobo Masuk 10 Besar Nasional dalam Peringatan Hari Otonomi Daerah 2024

Berikut adalah panduan penting bagi para galbay pinjol agar dapat menghindari penagihan langsung ke rumah oleh DC Shopee PayLater:

1. Responsif Terhadap Komunikasi

Salah satu kesalahan besar yang sering dilakukan oleh para galbay adalah mengabaikan pesan atau panggilan dari DC Shopee PayLater.

Padahal, responsif terhadap komunikasi tersebut bisa menjadi langkah awal untuk menyelesaikan masalah dengan lebih baik.

Pesan dari DC, baik melalui pesan teks, WhatsApp, atau telepon, seharusnya tidak diabaikan.

Dengan merespons dengan baik, debitur menunjukkan niat baik untuk menyelesaikan masalah pembayaran.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: video TikTok Hendra Yusuf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x