Doa Bangun Tidur dan Dzikir Pagi, Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya

- 28 Februari 2022, 04:05 WIB
Doa Bangun Tidur dan Dzikir Pagi, Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya
Doa Bangun Tidur dan Dzikir Pagi, Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya /Foto : Pixabay/DeltaWorks/

Selain membaca doa bangun tidur, kita juga dianjurkan untuk membaca dzikir pagi sebagai amalan di pagi hari.

Baca Juga: Doa Masuk Kamar Mandi, Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya

Berikut ini dzikir pagi berdasarkan hadist riwayat Tirmidzi. Hasan menurut Syaikh Al Albani:

Arab: اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ عَافَانِيْ فِيْ جَسَدِيْ، وَرَدَّ عَلَيَّ رُوْحِيْ، وَأَذِنَ لِيْ بِذِكْرِهِ

Latin: Alhamdullillahilladzii 'aafaanii fii jasadii, wa rodda alayya ruuhii, wa adzina lii bi dzikri

Artinya: Segala puji bagi Allah yang telah memberikan kesehatan pada jasadku dan telah mengembalikan ruhku serta mengizinkanku untuk berdzikir kepada-Nya.

Demikianlah bacaan amalan doa, yang mesti dibaca seorang muslim, sebagai sarana untuk mengingat dan memohon ridho Allah SWT. Semoga bermanfaat dan selalu tebarkan kebaikan membantu sesama tanpa mengenal perbedaan keyakinan.***

Halaman:

Editor: Dimas Diyan Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x