25 Juta Penduduk Indonesia Miskin, Prof Ahmad Rofiq: Semoga Jadi Bahan Kajian Serius di Munas Ke VI MES

- 30 September 2023, 08:00 WIB
Prof Ahmad Rofiq di Belanda
Prof Ahmad Rofiq di Belanda /Ali A/

BANJARNEGARAKU.COM - Ada empat (4) poin pekerjaan rumah (PR) saya sodorkan kepada para calon peserta Munas Ke VI Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) yang digelar di Gedung Plaza Mandiri Jl Gatot Subroto Jakarta Pusat, Minggu 1 Oktober 2023.

 

Pertamamarketshare keuangan syariah per-Desember 2022 yang masih di angka 10,69%

Kedua, literasi masyarakat terhadap keuangan syariah yang masih relatif rendah, yakni 9,14 persen

Ketiga, UMKM yang tercatat dalam kurun waktu 2019-2022 terdapat 749.971 produk yang tersertifikasi halal, terhitung masih relatif rendah

Keempat, jumlah penduduk miskin per-Maret 2023 masih sebesar 25,90 juta orang, harapannya bisa menjadi bahan diskusi serius di acara Munas tersebut. Karena angka kemiskinan ini, berprevalensi melahirkan angka kemiskinan baru.

Baca Juga: Daftar 10 Provinsi dengan Tingkat Kerawanan Tertinggi Isu Netralitas ASN pada Pemilu 2024

Kompleksitas persoalan kemiskinan ini, variasinya sangat banyak, mulai dari stunting atau kurang gizi akut, kesehatan yang kurang prima, potensi kecerdasan intelektual yang tidak maksimal, angka putus sekolah yang cenderung masih memprihatinkan, hingga perkawinan usia dini yang tidak mudah terhindarkan.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Prof Ahmad Rofiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x