Intip Harta Kekayaan Gibran, Capai 26 Miliar Rupiah Tak Ada Mobil Mewah

- 22 Oktober 2023, 07:46 WIB
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka diusung jadi cawapres Prabowo Subianto oleh Partai Golkar.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka diusung jadi cawapres Prabowo Subianto oleh Partai Golkar. /Antara/Mohammad Ayudha/

BANJARNEGARAKU.COM - Mengintip harta kekayan seorang pejabat bisa dilakukan oleh khalayak umum, salah satunya Gibran Rakabuming Raka yang saat ini menjabat sebagai Wali Kota Surakarta. Hartanya mencapai 26 miliar namun tidak nampak mobil mewah dalam daftar kekayaannya.

Wali Kota Solo yang juga putra sulung Presiden Joko Widodo ini melaporkan harta kekayaannya ke KPK per tanggal 30 Januari 2023, periode pelaporan tahun 2022. Pria kelahiran 1 Oktober 1987 ini mempunyai harta yang didominasi oleh aset berupa tanah dan bangunan.

Baca Juga: Detik-detik Prabowo dan Airlangga Bertemu Jokowi di Istana Usai Golkar Umumkan Gibran Jadi Cawapres

Total aset tanah dan bangunan mencapai Rp17.339.000.000, Alat Transportasi senilai Rp332.000.000, Harta bergerak lainnya senilai Rp260.000.000, serta kas dan setara kas lainnya mencapai Rp3.101.260.374. Dalam daftar yang dilaporkan Gibran tidak ada harta berbentuk surat berharga.

Jenis harta lainnya yang tidak disebutkan yaitu senilai Rp5.552.000.000 sehingga total kekayaannya mencapai 26.584.260.374. Namun Gibran memiiki hutang senilai Rp551.586.004 sehingga total hartanya setelah dikurangi hutang menjadi Rp26.032.674.370.

Berikut rincian harta kekayaan Gibran perode 2022 yang dilaporkan Januari 2023 yang berupa aset tanah dan bangunan serta alat transportasi yang dimilikinya.

Baca Juga: Puan Maharani Sebut Gibran Ngaku Ingin Ikut Pilpres 2024, Respons PDIP Begini....

1. Tanah dan Bangunan Rp17.339.000.000

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: ppid.surakarta.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x