Ini Profil dan Biodata Suami Ning Chasna Nayluver, Siapa Gus Sunny Ploso, Sang Menantu Gus Kautsar?

- 23 Januari 2024, 12:15 WIB
Ini Profil dan Biodata Suami Ning Chasna Nayluver, Siapa Gus Sunny Ploso, Sang Menantu Gus Kautsar?
Ini Profil dan Biodata Suami Ning Chasna Nayluver, Siapa Gus Sunny Ploso, Sang Menantu Gus Kautsar? /YouTube/

BANJARNEGARAKU.COM - Di jagad maya, banyak beredar tentang pernikahan Gus Sunny dengan Ning Chasna Nayluver, dan ternyata menjadi perbincangan hangat jagat media sosial dalam beberapa hari ini. Diketahui, resepsi pernikahan yang dihadiri oleh berbagai tokoh agama penting menjadi perbincangan hangat oleh para netizen.

Terkait dengan kabar yang hangat tersebut, warganet menjadi sering jadi bertanya siapa Gus Sunny yang menjadi menantu dai kondang Gus Kautsar.

Baca Juga: Terbaru! Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 1 SD Halaman 100 Unit 11: Aisyah’s family, Kurikulum Merdeka

Dikutip banjarnegaraku.com dari pedomantangerang.pikiran-rakyat.com, berikut ini adalah profil dan biodata Gus Sunny selengkapnya.

Profil Gus Sunny

Gus Sunny pemilik nama lengkap Agus Sunny Dinu Muhammad itu diperkirakan lahir pada tahun 1999 atau 2000. Ia yang berusia 24 tahun ini merupakan putra dari KH Fahim Rouyani (Gus Fahim) sekaligus cucu dari KH Fuad Mun'im Djazuli.

Jika ditelusuri, ternyata ayahnya itu masih saudara sepupu dengan sang mertua, Gus Kautsar. Adapun kakeknya, KH Fuad merupakan salah satu pengasuh Ponpes Al Falah Ploso Mojo Kediri bersama sejumlah kiai besar lainnya.

SEdangkan, Gus Sunny bersama kedua orang tuanya pun sudah secara turun-temurun mengabdi sebagai pengasuh para santri di ponpes tersebut.Tak heran apabila ia sudah memahami banyak ilmu agama di usia yang masih sangat muda. Seperti yang dijelaskan di atas, ayah Gus Sunny KH. Fahim Rouyani.

Baca Juga: Pemukim Ilegal Israel Terancam Kelaparan, Pemasok Makanan Hengkang ke Swiss

Menurut silsilahnya, ia memiliki kakek bernama KH Fuad Mun'im Djazuli. KH Fuad Mun'im Djazuli atau yang sering disapa dengan Gus Fu' ini adalah anak keempat dari 6 bersaudara KH. Ahmad Djazuli.

Halaman:

Editor: Dian Sulistiono

Sumber: pedomantangerang.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x