Keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 8 Halaman 111

27 Maret 2022, 20:05 WIB
Gambar peta Papua. Keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam, kunci jawaban kelas 4 SD MI Tema 8 halaman 111. Apa keunikan daerah Papua? /Buku Tematik Kemendikbud/

BANJARNEGARAKU - Adik adik kelas 4, berikut artikel pembahasan dan kunci jawaban soal Buku Tematik Kemendikbud revisi 2018, kelas 4 SD MI subtema 2 Keunikan Daerah Tempat Tinggalku, pembelajaran 6 halaman 111.

Sekarang kita akan mempelajari pembahasan dan kunci jawaban kelas 4 SD MI Tema 8 subtema 2 pembelajaran 6 halaman 111, keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam.

Artikel ini akan membahas kunci jawaban kelas 4 SD MI Tema 8 subtema 2 pembelajaran 6, bersumber dari Buku Tematik Kelas 4 Kemendikbud revisi 2018, keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam.

Baca Juga: Bagaimana Gerak Tari dari Daerahmu? Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 8 Halaman 104 105 106 108 109

Kunci jawaban kelas 4 SD MI Tema 8 subtema 2 pembelajaran 6 halaman 111, keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam merupakan pembahasan artikel ini, yang dipandu oleh Yuniati SPd SD MSi pendidik SD Negeri 1 Kenteng, Kecamatan Madukara, Banjarnegara.

Alternatif kunci jawaban kelas 4 SD MI Tema 8 subtema 2 pembelajaran 6 halaman 111, keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam sebagai pedoman orang tua saat mendampingi kalian belajar, sehingga kalian harus berusaha mengerjakan sendiri terlebih dahulu sebelum bertanya kepada orang tua.

Adik adik kelas 4, mari kita simak pembahasan kelas 4 SD MI Tema 8 subtema 2 pembelajaran 6 halaman 111, keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam.

Baca Juga: Tulis Ringkasan Cerita Caadara, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 8 Halaman 108 dan 109

kunci jawaban Kelas 4 SD MI Tema 8 Halaman 111

Gambar di atas menunjukkan peta daerah Papua. Apa keunikan daerah Papua menurutmu? Tuliskan pada tempat di bawah ini.

Jawaban :

Daerah Papua dijuluki Pulau Mutiara Hitam memiliki beberapa keunikan, antara lain :

1. Gunung Jaya Wijaya yang terkenal dengan puncaknya tertutup salju abadi.

2. Puncak Carstensz Pyramide tebing berbatu.

3. Tempat wisata alam Raja Ampat yang terkenal dengan rangkaian pulau pulau yang menjulang tinggi, tempat yang sangat indah dan kaya akan hewan dan tumbuhan laut serta tempat favorit untuk menyelam.

4. Pasir putih di atas bukit di daerah Wamena.

5. Berbagai jenis fauna yaitu burung cendrawasih dan kuskus.

Baca Juga: Apa Manfaat Kegemaranmu bagi Dirimu Sendiri? Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 8 Halaman 105 dan 106

Adik adik kelas 4, itulah alternatif kunci jawaban dan pembahasan keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam pada kelas 4 SD MI Tema 8 halaman 111. Semangat belajar!

Kunci jawaban kelas 4 SD MI Tema 8 keunikan Papua atau Tanah Mutiara Hitam adalah materi yang dipelajari yang bersumber dari Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018.

Disclaimer:
1) Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3) Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban, banjarnegaraku.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.***

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku Tematik SD Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018

Tags

Terkini

Terpopuler