Kunci Jawaban PAI Kelas 6 SD Halaman 99, Jelaskan Arti Infak Sedekah 'Amalan yang Tidak Ada Putusnya'

- 3 Februari 2022, 20:19 WIB
Infak, Sedekah, Amalan yang Tak Putus
Infak, Sedekah, Amalan yang Tak Putus /Tangkap Layar Buku PAI Kemdikbud/

Jawaban :

- bersedekah untuk riya atau pamer

- bersedekah tetapi ucapannya menyakiti hati orang yang diberi sedekah

Penjelasan :

Hal ini dinyatakan dalam Surah Al Baqarah ayat 264 yang berbunyi 'Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu menghilangkan (pahala) sedekahmu dengan menyebut-nyebutnya dan menyakiti (perasaan si penerima), seperti orang yang menafkahkan hartanya karena riya kepada manusia dan dia tidak beriman kepada Allah dan hari kemudian.'

Juga dinyatakan dalam Surat Al-Baqarah Ayat 263, 'Perkataan yang baik dan pemberian maaf lebih baik dari sedekah yang diiringi dengan sesuatu yang menyakitkan (perasaan si penerima) Allah Maha Kaya lagi Maha Penyantun.'

Adik-adik, itulah contoh kunci jawaban PAI kelas 6 SD, arti infak, arti sedekah, amalan yang tidak ada putusnya meski orangnya sudah wafat, perbuatan yang tidak diperbolehkan bagi orang yang bersedekah. Semangat belajar!

Kunci jawaban PAI kelas 6 SD, makna infak dan sedekah adalah materi yang dipelajari pada Buku PAI, yang bersumber dari Buku Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kemendikbud Revisi 2018.***

Disclaimer:

1) Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku PAI dan Budi Pekerti SD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah