Pembahasan Lengkap 3 Jenis Bahan Tambang Organik, Logam, dan Industri, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 9

- 8 April 2022, 03:30 WIB
Pembahasan lengkap 3 jenis bahan tambang organik, logam, dan industri, kunci jawaban kelas 4 SD MI Tema 9 halaman 53. Banjarnegaraku/ Yuniati
Pembahasan lengkap 3 jenis bahan tambang organik, logam, dan industri, kunci jawaban kelas 4 SD MI Tema 9 halaman 53. Banjarnegaraku/ Yuniati /

Bahan tambang logam merupakan bahan galian yang diolah menggunakan teknologi.

Contoh bahan tambang logam antara lain:

a. Tembaga
Tembaga adalah logam lunak jika dicampur dengan logam timah atau seng menjadi perunggu.

b. Bauksit
Bauksit adalah bahan baku pembuatan aluminium. Aluminium adalah logam yang ringan, kuat dan tahan karat.

c. Besi
Besi adalah bahan logam yang paling banyak digunakan dalam industri.

d. Timah
Timah adalah logam lunak, ada yang berwarna putih dan ada yang berwarna hitam.

e. Emas
Emas adalah logam mulia yang bernilai tinggi dan mahal harganya.

f. Perak
Perak adalah logam yang berwarna putih tidak mengkilat.

g. Nikel
Nikel adalah logam mengkilat tahan karat.

h. Mangan
Mangan adalah logam yang bersifat mengeraskan.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku Tematik SD Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x