Bank Soal Ulangan Harian IPA Kelas 4 SD MI KD. 3.5 Kurikulum 2013, Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan

- 26 April 2022, 15:30 WIB
Bank Soal Ulangan Harian IPA Kelas 4 SD MI KD. 3.5 Kurikulum 2013, Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan
Bank Soal Ulangan Harian IPA Kelas 4 SD MI KD. 3.5 Kurikulum 2013, Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan /Inti Fauzia/Banjarnegaraku/

c. dari energi gerak menjadi energi listrik

d. dari energi listrik menjadi energi panas

Jawaban: d

Pembahasan:

Penanak nasi, magikom, dispenser, dan oven listrik merupakan contoh dari peralatan elektronik yang memanfaatkan perubahan enegi listrik menjadi energi panas untuk memasak.

Baca Juga: Bank Soal Ulangan Harian IPS Kelas 6 SD MI KD. 3.2 Kurikulum 2013, Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan

3. Pada saat kita menghidupkan api pada tungku masak tradisional, itu terjadi perubahan ....

a. dari energi listrik berubah menjadi energi cahaya

b. dari energi kimia menjadi energi panas

c. dari energi kimia menjadi energi listrik

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah